Radar Kriminal
  • Home
  • Lainnya
  • Hukum
  • Redaksi
No Result
View All Result
  • Home
  • Lainnya
  • Hukum
  • Redaksi
No Result
View All Result
Radar Kriminal
Home Hukum

Satreskrim Polres Boyolali Lakukan Sidak di SPBU Kabupaten Boyolali untuk Antisipasi Kecurangan dan Kelangkaan BBM

Editor by Editor
Maret 29, 2024
in Hukum, Lainnya, Polri
0
0
SHARES
7
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Radarkiriminal.id, Kabupaten Boyolali –  Dalam rangka mengantisipasi potensi kecurangan menjelang Hari Raya Idul Fitri 2024, Tim Unit II Tipidter Satreskrim Polres Boyolali melaksanakan inspeksi mendadak (sidak) di sejumlah Stasiun Pengisian Bahan Bakar (SPBU) di wilayah Kabupaten Boyolali pada Jumat, 29 Maret 2024.

Operasi ini dipimpin oleh Kasat Reskrim Polres Boyolali Polda Jateng, IPTU Joko Purwadi, S.H., M.H., yang menargetkan SPBU 44.573.08 di JL. Alternatif Boyolali – Klaten, Manggis, Mojosongo, Boyolali, serta SPBU 44.573.11 di Jl. Nangka Gumulan, Gumulan, Kemiri, Kabupaten Boyolali.

Tim melakukan pemeriksaan menyeluruh terhadap mesin cor BBM, termasuk BBM subsidi dan non-subsidi, memastikan konsistensi antara catatan pengeluaran BBM di mesin dengan jumlah sebenarnya, serta mengecek kelayakan operasional mesin-mesin tersebut.

Selain itu, tim juga mencatat ketersediaan stok BBM di setiap SPBU dan memberikan arahan kepada pegawai SPBU untuk memeriksa secara rutin kondisi mesin dan stok BBM.

Hasil sidak menunjukkan tidak ada kecurangan atau pelanggaran yang merugikan konsumen atau masyarakat. Mesin cor BBM umumnya dalam kondisi baik dan normal, sementara stok BBM di setiap SPBU yang diperiksa terjamin.

Kapolres Boyolali, AKBP Petrus Parningotan Silalahi, saat dikonfirmasi, mengimbau kepada pengelola SPBU di wilayah Boyolali untuk tidak melakukan praktik yang merugikan masyarakat, demi memastikan layanan yang adil dan transparan bagi konsumen SPBU di wilayah tersebut.

Hasil koordinasi dengan Pertamina dan depo-depo Pertamina juga menunjukkan bahwa ketersediaan BBM di Boyolali menjelang arus mudik Lebaran masih dalam kondisi aman.

 

EP

137
Editor

Editor

Related Posts

Dukung Percepatan Pembangunan, Anggota Koramil 0808/15 Gandusari Bersama Forkopimca Laksanakan Peletakan Batu Pertama Pembangunan KDKMP
TNI

Dukung Percepatan Pembangunan, Anggota Koramil 0808/15 Gandusari Bersama Forkopimca Laksanakan Peletakan Batu Pertama Pembangunan KDKMP

November 26, 2025
Batuud Hadiri Pertemuan Paguyuban Kepala Desa se-Kecamatan Miri, Sampaikan Pentingnya Sinergi untuk Kamtibmas
TNI

Batuud Hadiri Pertemuan Paguyuban Kepala Desa se-Kecamatan Miri, Sampaikan Pentingnya Sinergi untuk Kamtibmas

November 26, 2025
Harapan Nasabah Wanaartha Kepada Presiden   Prabowo Subianto 
Lainnya

Harapan Nasabah Wanaartha Kepada Presiden  Prabowo Subianto 

November 26, 2025
Next Post

Aktivitas Kencingan Solar Milik Birin di Sentul Gringsing Bebas Beroperasi, APH Diminta Tindak Tegas

Ledakan Besar Gegerkan Warga Kota Wisata Cibubur, Diduga dari Gudang Peluru

Ultimatum Keras Pangkogabwilhan III : Bebaskan Pilot Susi Air dan Hentikan Pembantaian!

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Recommended

Sinergitas Tanpa Batas: Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Monitoring Program MBG.

Sinergitas Tanpa Batas: Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Monitoring Program MBG.

6 bulan ago
Kapolres Cirebon Kota Tinjau Posyandu Rest Area 208B Tol Palikanci, Pastikan Arus Balik Lebaran 2025 Aman Nyaman.

Kapolres Cirebon Kota Tinjau Posyandu Rest Area 208B Tol Palikanci, Pastikan Arus Balik Lebaran 2025 Aman Nyaman.

8 bulan ago
Kuasa Hukum Law Firm Scorpions dan Keluarga Dampingi dan Kawal Otopsi Jasad alm Ahat di RS Bhayangkara

Kuasa Hukum Law Firm Scorpions dan Keluarga Dampingi dan Kawal Otopsi Jasad alm Ahat di RS Bhayangkara

1 tahun ago

Satgas Ops Damai Cartenz Pererat Hubungan dengan Pemuda Lewat Dukungan Olahraga

10 bulan ago

Categories

  • Asosiasi Media
  • Dugaan Korupsi
  • Ekonomi & Bisnis
  • Hukum
  • Jasa Raharja
  • Lainnya
  • Pemerintah
  • Pendidikan
  • Polri
  • TNI

Topics

2018 FIFA World Cup 2018 League Asian Games 2018 Balinese Culture Bali United Budget Travel Bullying Chopper Bike Istana Negara Kekerasan anak Kemendikbud Market Stories Minyak subsidi National Exam Penganiayaan PERTAMINA Visit Bali
No Result
View All Result

Highlights

Harapan Nasabah Wanaartha Kepada Presiden  Prabowo Subianto 

Babinsa Kelurahan Larangan Dampingi Poktan Sipanggang Jaya Laksanakan Panen Padi

Polresta Cirebon Laksanakan Gatur Lalin Pagi Serentak dan Masif

Pelayanan Buruk, Sekretaris Desa Pasirsari Kabupaten Bekasi Menghindar Saat Awak Media Hendak Mengkonfirmasi  

Layanan SKCK Online Keliling di TMP Kalibata Disambut Positif, Warga: Cepat dan Nggak Ribet!

PT Global Internasional Diduga Perusahaan Siluman Tanpa Registrasi Berlindung Atasnama Desa

Trending

Dukung Percepatan Pembangunan, Anggota Koramil 0808/15 Gandusari Bersama Forkopimca Laksanakan Peletakan Batu Pertama Pembangunan KDKMP
TNI

Dukung Percepatan Pembangunan, Anggota Koramil 0808/15 Gandusari Bersama Forkopimca Laksanakan Peletakan Batu Pertama Pembangunan KDKMP

by Editor
November 26, 2025
0

Radarkriminal.id, Blitar, Rabu, 26/11/2025, Blitar - Pembangunan Koperasi Desa Kelurahan Merah Putih (KDKMP) Desa Semen, Kecamatan Gandusari,...

Batuud Hadiri Pertemuan Paguyuban Kepala Desa se-Kecamatan Miri, Sampaikan Pentingnya Sinergi untuk Kamtibmas

Batuud Hadiri Pertemuan Paguyuban Kepala Desa se-Kecamatan Miri, Sampaikan Pentingnya Sinergi untuk Kamtibmas

November 26, 2025
Tidak Terima dengan Konfirmasi Tentang Ijazah, Walas SD Negeri Bojong 01 Menjerit Histeris

Tidak Terima dengan Konfirmasi Tentang Ijazah, Walas SD Negeri Bojong 01 Menjerit Histeris

November 26, 2025
Harapan Nasabah Wanaartha Kepada Presiden   Prabowo Subianto 

Harapan Nasabah Wanaartha Kepada Presiden  Prabowo Subianto 

November 26, 2025
Babinsa Kelurahan Larangan Dampingi Poktan Sipanggang Jaya Laksanakan Panen Padi

Babinsa Kelurahan Larangan Dampingi Poktan Sipanggang Jaya Laksanakan Panen Padi

November 26, 2025

Kategori

  • Asosiasi Media
  • Dugaan Korupsi
  • Ekonomi & Bisnis
  • Hukum
  • Jasa Raharja
  • Lainnya
  • Pemerintah
  • Pendidikan
  • Polri
  • TNI

Alamat Kantor :

Gedung Wirausaha,
Lantai 1, Unit 104,
Jl. Rasuna Said, Kav. C-5,
Setiabudi, Jakarta Selatan, 12940. Phone : (021) 5099-6969 Ext. 1194.

Pimred: TC. Manalu, 0812-8901-2364.

KARIR :
Biro Prov, Kabiro Kab/Kota, Wakabiro, Sub Kecamatan, Wartawan.
Hub WA : Venita 0812-9232-5288

Category

  • Asosiasi Media
  • Dugaan Korupsi
  • Ekonomi & Bisnis
  • Hukum
  • Jasa Raharja
  • Lainnya
  • Pemerintah
  • Pendidikan
  • Polri
  • TNI
  • REDAKSI : PT. TRIDARMA WIRA KOMUNIKA SK Kemenhukam Nomor: AHU-041978.AH.01.30. Tahun 2022. Kemeninves & BKPM, Nomor Induk Berusaha (NIB): 071 022 005 7337. NPWP Perusahaan : 61.213.099.7-011.000.
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media SIber

Hak Cipta radarkriminal.id © 2024 Web Development PT.TAB

No Result
View All Result
  • Home
  • Lainnya
  • Hukum
  • Redaksi

Hak Cipta radarkriminal.id © 2024 Web Development PT.TAB